Ingin merenovasi rumah Anda, tapi bingung menghitung biaya renovasi dan upah tukang. Tenang, kali ini TukangQu akan memberikan informasi perihal biaya renovasi rumah khususnya bagi Anda yang memiliki rumah 2 lantai.

Biasanya, renovasi pada rumah, umumnya dilakukan ketika beberapa bagian rumah sudah mengalami kerusakan parah dan harus diganti seperti atap yang merembes dan bocor, perbaikan ruangan.

Namun, ada orang orang yang meakukan proses renovasi dengan maksud kebutuhan akan kamar tambahan, atau mengganti model rumah serta memperluasnya atau meningkatkannya menjadi 2 lantai. Tapi,perlu diingat, tidak semua rumah bisa diperlakukan sama seperti rumah lainnya.

Banyak faktor yang membedakan perlakuan rumah berdasarkan ukuran, struktur bangunan, jenis material, desain rumah, dan jumlah lantai pada rumah. merenovasi rumah dua lantai secara teknis dan perlakuan berbeda dengan proses renovasi rumah dengan satu lantai. Struktur rumah dengan 2 lantai tentu lebih kompleks secara desain, ketahanan material, jenis material, jumlah ruangan dan biaya.

Hal Yang Harus Diperhatikan Ketika Merenovasi Rumah 2 Lantai

Kali ini,TukangQu akan menjelaskan hal hal yang harus dilakukan ketika akan merenovasi rumah dengan atau menjadi 2 lantai.

Struktur rumah

Saat melakukan renovasi pada lantai 2 rumah, perhatikan ketahanan dan profil pada fondasi dan penopang lantai atas. Jika renovasi dilakukan tanpa adanya perhitungan, kekuatan struktur rumah akan berubah, dan akan membahayakan seisi rumah dan tetangga di sekitarnya.

Selalu konsultasikan terlebih dahulu pada pihak yang lebih ahli. Nantinya Anda akan tahu bagaimana renovasi Anda akan dilakukan setelah mereka sudah mengenal benar struktur rumah Anda.

Buatlah skala prioritas

Cara ini dilakukan untuk menentukan area mana saja yang wajib untuk direnovasi dengan menentukan skala prioritasnya. Selain itu, Anda juga jadi merencanakan dengan matang ruangan mana saja yang harus direnovasi. Sehingga Anda bisa mempersiapkan budget dengan seksama.

Atap Harus Sama Seperti Sedia Kala

ketika ingin memperluas rumah dari ukuran awal, maka atap adalah hal penting yang tidak boleh dilewatkan dalam proses renovasi. pastikan kualitas atap pada ruang yang akan diperluas sama kualitas dan bentuknya dengan atap yang sudah ada sebelumnya.

Informasi Jasa Tukang Renovasi Rumah 2 Lantai

Selain hall hal diatas, ada lagi faktor yang harus Anda perhatikan dalam merenovasi rumah, yaitu berapa tukang yang harus Anda sewa dan berapa upah yang harus dibayar ketika melakukan proses renovasi. Tapi sebelum itu,TukangQu akan menjelaskan tiga sistem kerja yang umum dilakukan oleh tukang bangunan.

Jasa Tukang Harian

Tukang harian adalah pekerja banguna yang dibayar per hari kerja, mulai dari awal pembangunan hingga akhir pembangunan. Pembayarannya dihitung dengan menjumlah hari kerja per orang per tugas. Bayaran tukang harian tidak termasuk biaya material bangunan, bahan-bahan material yang dibutuhkan menjadi tanggung jawab Anda sebagai pemilik rumah.

Jasa Tukang Borongan

Ketika memakai jasa borongan, Anda tidak perlu pusing dengan biaya material bangunan, karena baik biaya tukang dan biaya material sudah dibuat menjadi satu. Anda cukup membayar apa yang ditandatangani di kontrak perjanjian.

Menggunakan Jasa Tukang Dari TukangQu

Merenovasi rumah dengan 2 lantai sangat memerlukan biaya dan waktu lebih banyak. Oleh karena itu, TukangQu selalu siap mebantu semua permasalahan rumah Anda. TukangQu sebagai salah satu kontraktor berpengalaman selalu memberikan informasi akurat mengenai biaya biaya yang harus dipersiapkan dalam merenovasi rumah dengan 2 lantai. Jika ingin menggunakan jasa kami, Anda bisa hubungi nomor yang tertera pada webiste, kami akan melayani permintaan Anda secara profesional.


WhatsApp +6289616219300

Leave a Reply